-->

Format SMS Banking BNI Ke BCA | SMS Banking

Format SMS Banking BNI Ke BCA | SMS Banking
Format SMS Banking BNI Ke BCA | SMS Banking
Cara transfer uang melaui sms banking BNI ke BCA. Format sms banking BNI ke BCA. Layanan sms banking dapat digunakan untuk keperluan transfer dana (uang). Anda dapat mengirim uang kapanpun dan dimanapu anda mau.

Tentunya kemudahan ini di berikan oleh bank BNI untuk kenyamanan nasabah. Salah satu keungulan dari sms banking BNI adalah anda dapat mengirim uang ke sesama bank atau pun beda bank dengan menggunakan kode, dengan menggunakan berita ataupun tidak.

sms banking bni ke bca

Untuk batas limit transfer menggunakan sms bangking, Bank BNI memberikan batas limit harian baik itu transfer sesama bank BNI mapun antar bank dengan batas 10 juta per harinya.

Fitur
Limit (Rp)/ Transaksi
Limit (Rp) / Hari
Ket
Transfer Antar BNI
10.000.000
10.000.000
-
Tranfer Antar Bank
10.000.000
10.000.000
Jaringan ATM Bersama
Pembelian Pulsa
1.000.000
2.000.000
-
Pembelian Token PLN Prepaid
1.000.000
2.000.000
-

Format SMS Banking BNI ke BCA

Untuk transfer beda bank dari BNI ke BCA memerlukan kode bank BCA, yang ditempatkan di awal rekening BCA tujuan transer.

Bagi anda yang belum mengetahui kode bank BCA, sebaiknya catat kode berikut 014.  Berikut ini cara transfer dana lewat sms  banking BNI ke BCA.

  • Buka pesan singkat (SMS) di handphone anda
  • Kemudian keti format TRF<spasi> ANTARBANK<spasi>Kode BCA+No. Rekening tujuan<spasi>Nominal Tujuan<spasi>##
  • Contoh TRF ANTARBANK 0146760009944 100000 ## Contoh rekening tersebut dia ambil dari rekening ACT Cabang Bandung. Dimana jumlah rekening BCA tersebut terdiri dari 10 digit.
  • Keudian kirim format sms tersebut ke 3346
  • Tunggu sampai ada balasan sms masuk, yang isinya megenai konfirmasi PIN. Anda akan disuruh memasukan 2 digit dari PIN anda sesuai urutan permintaan.
  • Selanjut anda akan mendapatkan balasan yang isinya mengenai transaksi anda berhasil atau gagal.

Catatan : Contoh nomor rekening di atas adalah milik ACT Cabang Bandung. Jika anda akan memberikan sumbangan ke ACT dengan menggunakn contoh format sms banking tersebut silahkan. Rekening di atas dapat berubah-rubah sesuai kebutuhan ACT.

Demikian informasi mengenai cara transfer menggunakan sms banking BNI ke BCA, format sms banking BNI ke BCA, contoh transfer BNI ke BCA, format sms banking BNI terbaru.
Baca Juga Format SMS Banking BNI Ke BRI | SMS Banking BNI
Ads