-->

Format SMS Banking Mandiri Ke BTN | SMS Banking Mandiri

Format SMS Banking Mandiri Ke BTN | SMS Banking Mandiri
Format SMS Banking Mandiri Ke BTN | SMS Banking Mandiri
Informasi format sms banking Mandiri ke BTN. Transfer uang dari rekening Mandiri ke bank lain saat ini sudah menjadi kegiatan yasmng sering di lakukan oleh nasabah bank. Terlebih lagi saat ini belanja online sudah menjadi kegiatan yang wajar.

Saat belanja online dalam melakukan pembayarannya juga yang sering digunakan oleh dalam melakukan pembayaran adalah dengan metode transfer dana terlebih dahulu.

sms banking mandiri ke btn

Kegiatan transfer saat ini tidak perlu repot lagi, karena bisa dilakukan dengan menggunakan layanan SMS Banking Mandiri. Nah untuk transfer ke bank BTN memerlukan kode bank BTN yang harus di tempatkan di depan nomor rekening tujuan.

Kode bank BTN 200, kode bank tersebut di tempatkan sebelum nomor rekening tujuan saat melakukan transfer.

Cara Transfer Lewat SMS Banking ke BTN 

Di bawah ini adalah lanh-langkah cara transfer lewat sms banking Mandiri ke BTN, anda bisa mengikuti langkah-langkah berikut ini. Dan pastikan terlebih dahulu nomor SIM Card yang anda miliki sudah terdaftar di Mandiri sms banking:

  • Ketik format sms seperti berikut TRB<spasi>Kode Rek Sendiri<spasi>Kode Bank Tujuan<spasi>No rek tujuan<spasi>Nominal.
  • Contoh transfer ke rekening BCA TRB 1 200 0052113456 100000. No rekening tersebut adalah contoh saja, dimana nomor rekening bank BTN adalah 10 digit.
  • Kemudian kirim pesan tersebut ke nomor sms banking Mandiri di 3355
  • Tunggu, akan ada konfirmasi balasan yang berisi informasi nomor tujuan, nama pemilik rekening dan nominal uang yang akan di transfer. 
  • Jika saudah benar maka anda akan diminta 2 digit PIN sms banking Mandiri seseuia urutan yang diminta. Balas sms tersebut dengan 2 digit PIN yang diminta
  • Jika transaksi berhasil anda akan medapatkan balasan pemberitahuan.

Catatan : kode rekening sendiri adalah urutan rekening tabungan Mandiri jadi isi dengan angka 1, jika anda memiliki lebih dari satu rekening maka masukan kode rekening sendiri sesuai urutan tabungan.

Demikian informasi mengenai sms banking Mandiri ke BTN, cara transfer lewat sms banking Mandiri ke bank lain, format sms banking Mandiri.
Baca Juga Format SMS Banking Mandiri Ke BRI | SMS Banking Mandiri
Ads